Kartini Masa Kini
Semesta
kian menyapa
Sang
surya datang dengan indahnya
Menghampiri
dengan terangnya
Menyinari
dengan cahayanya
Masa
depan itu milik kita
Asa
tuk gapai didepan mata
Dengan
keyakinan tuk mencapainya
Usaha
dan doa didalamnya
Kita
adalah benih-benih bangsa
Wanita
dengan segala keanggunannya
Menciptakan
kedamaian dengan kelembutannya
Membangun
bangsa dengan hebatnya
Ada
banyak cita tuk digapai
Harapan
bangsa menjadikannya jaya
Wanita
tangguh semangat didada
Mempertaruhkan
dirinya untuk bangsa
Emansipasimu
Ibu Pertiwi
Kami
penerusmu wanita sejati
Membuat
negeri nan elok kini
Menjadikannya
surga bagi para wanita masa kini
Kita
bukan lagi hiasan
Yang
hidup sebatas acara peramaian
Kita
bukan hidup didalam semak
Yang
hanya hamil lalu beranak
Wanita
tak hanya memasak nasi
Tapi
wanita bebas berkreasi
Percaya
diri menjaga diri
Hidup
mengukir prestasi
Masa
depan bangsa ditangan kita
Wahai
wanita-wanita tangguh
Kita
bukanlah kubangan kebodohan
Kita
adalah perhiasan bangsa yang berwibawa
Mari,
singsingkan lengan baju
Menatap
maju kedepan, hidup dan berkarya
Membuka
jendela dunia
Demi
masa depan bangsa
Karya : Aprilia Lestari
(Kader IMM FIP UMJ)
Komentar
Posting Komentar